Kata-kata Mutiara untuk Keluarga

Dikutip dari Katakatamutiara.com Kita tidak bisa memilih keluarga, karena mereka adalah pemberian Tuhan sebagai bagian dari kehidupan kita Keluarga merupakan mahakarya terbaik dari alam semesta Anak-anak anda adalah kunci menuju kebahagiaan Keluarga adalah inti dari peradaban Saat anda menyadari bahwa orang tua itu benar adalah ketika anda memiliki anak yang tidak mempercayai anda Keluarga bermakna tidak ada kata meninggalkan dan melupakan Keluarga akan selalu berada didekatmu saat kamu berhasil maupun terjatuh, mereka selalu mencintaimu apa adanya Keluarga adalah saat kehidupan di mulai dan saat cinta tak pernah berakhir Jangan pernah mengorbankan 3 hal : keluarga anda, hati anda, dan kewibawaan anda Seorang manusia akan berjalan mengelilingi dunia untuk menemukan apa yang ia inginkan. Dan yang paling ia inginkan tak lain adalah kembali pulang Pulang adalah kata terindah bagi mereka yang telah menemukan jalan pulang Keluarga adalah bu...